MENGGAMBAR LINES PLAN
(RENCANA GARIS) KAPAL
Dalam perkuliahan di bidang
teknologi kelautan dalam hal ini khususnya di Jursan Teknik
Perkapalan
terdapat mata kuliah yang mempelajari dan mengaplikasikan tentang pembuatan
rencana garis. Hal tersebut bertujuan
agar mahasiswa nantinya dapat merancang atau membuat
rencana garis dari suatu
kapal yang merupakan langkah awal dari pencapaian kemampuan mahasiswa
dialam bidang – bidang pembelajaran berikutnya seperti rencana umum suatu kapal
atau bangunan lepas pantai, sistem penggerak (perporosan dan propeller) hingga
perancangan kamar mesin.
Dalam pembuatan rencana garis terdapat beberapa metode yang digunakan, namun dalam pengerjaan tugas rencana garis ini metode yang digunakan adalah metode NSP Diagram.
Pencapaian yang diharapkan dalam pengerjaan tugas
ini adalah mahasiswa dapat memahami dan mengerti tentang penggambaran bentuk
bangunan lambung kapal apabila diketahui dimensi – dimensi utama dari kapal,
penggunaan program – progam bantuan dalam pengerjaan sebuah rencana garis
(misal: excel, autocad, dll) dan pada akhirnya memiliki kemahiran, ketelitian
dan keakuratan dalam merancang sebuah bangunan kapal.
Adapun tahapan pengerjaan /pembuatan rencana garis
ini, antara lain:
1. Perhitungan Data awal
Tipe Kapal :
CONTAINER
Nama Kapal :
Tahun Pembangunan :
Tonnage Gross :
Deadweight :
Lpp :
B :
H :
T :
Merk, tipe main engine :
Daya Motor :
RPM :
Kecepatan percobaan (Vt) :
2. Pembuatan CSA
3. Pembuatan A/2T dan B/2
4. Pembuatan Haluan dan Buritan
5. Pembuatan Body Plan
6. Pembuatan Half Breath Plan
7. Pembuatan Buttock Line pada Sheer Plan
8. Pembuatan Bangunan Atas (Sheer Standar)
9. Pembuatan Forecastle deck, Poop deck dan Bullwark.
Dalam pengumpulan data sesuai dengan metode, maka digunakan
diagram NSP untuk mengetahui beberapa koefisien – koefisien dan variabel yang
akan digunakan. Untuk pengolah data dan perhitungan dalam hal ini
dipergunakan program Excel, sedangkan untuk visualisasi penggambaran digunakan
AutoCad. Program Excel dan AutoCad tersebut digunakan
karena program tersebut tidak hanya mendukung dalam pengerjaan
tetapi juga mendukung pembelajaran mahasiswa karena kedua program tersebut hanya menampilkan hasil masukan data dari
operator dan bukan
bekerja secara otomatis.
brdasarkan pengalaman saya AutoCad yang baik untuk digunakan yaitu autocad 2007. karena autocad 2007 sangat pas untuk laptop atau notebook yang memiliki spesifikasi yang rendah
untuk mendownloadnya silahkan klik link di bawah ini :
SOFTWARE :
KEYGEN :
TERIMA KASIH telah berkunjung di blog saya semoga materi di atas bermanfaat , saya tunggu komentarnya jika ada hal yang bermalah atau link download yg sudah tidak aktif
Tidak ada komentar:
Posting Komentar